Salah satu aspek penting kedaulatan sebuah kelompok masyarakat adalah hak atas sumber penghidupan. Begitu pula bagi masyarakat adat, tanah -dimana salah satu bagiannya berfungsi sebagai hutan- telah menjadi bagian dari cara hidup masyarakat adat secara turun-temurun. Pengembalian wilayah hutan masyarakat adat dari klaim negara telah terbuka sejak hadirnya Putusan Mahkamah Konstitusi no. 35 tahun 2012 yang mengubah isi UU Kehutanan …
Hari: 28 November 2017
Festival Ekowisata: Mengangkat Kesenian Lokal dan Ekonomi Kreatif Enam Desa Kawasan di Lombok Timur
Penulis: Ratnasari ( Project Manager MCAI-RMI) Kesenian rudat yang ditampilkan oleh Sanggar Seni Rudat Desa Beririjarak mengawali acara Pembukaan Festival Ekowisata pada tanggal 23 November 2017 di hutan Gawar Gong Desa Beririjarak. Gawar Gong seluas 30,33 ha menjadi salah satu lokasi ekowisata yang dikembangkan dengan konsep Eduforest on Community Based Ecotourism. Lokasi ini masuk dalam wilayah kerja KPH Rinjani Timur, …