oleh admins | Nov 16, 2017 | Advokasi Kebijakan, Jender dan Pengelolaan SDA, Kampanye Publik, Kebijakan Pengelolaan SDA yang Inklusif, Pengelolaan Pengetahuan, Pengorganisasian Masyarakat
Berawal dari kesulitan memperoleh kebutuhan sayuran sehari-hari, perempuan-perempuan Kasepuhan Pasir Eurih berinisitaif membentuk kelompok tani untuk menanam sayur seperti tomat, cabai dan caisim, buncis dan terong. Hasil pertanian mereka dapat memenuhi pasokan sayur...
oleh admins | Sep 13, 2017 | Ekonomi Kerakyatan, Jender dan Pengelolaan SDA, Kebijakan Pengelolaan SDA yang Inklusif, Pengorganisasian Masyarakat
Lebak- Kelompok Wanita Tani (KWT) Kasepuhan Pasir Eurih, Lebak Banten pertama kali panen sayur organik setelah pelatihan pertanian organik pada akhir bulan Juli 2017, Rabu (13/09). [metaslider id=2432] Ketua KWT Pasir Eurih, Wawat, mengungkapkan bahwa panen...
oleh admins | Agu 31, 2017 | Advokasi Kebijakan, Kampanye Publik, Kebijakan Pengelolaan SDA yang Inklusif
Antusiasme yang tinggi terlihat dari wajah dan gesture tiga puluh dua orang individu yang berasal dari masyarakat adat Kasepuhan Karang saat mengikuti kegiatan Sekolah Lapang Pembibitan dan Pupuk organik di Bogor. Kegiatan dilaksanakan dengan dukungan dari Bina Usaha...
oleh admins | Jul 31, 2017 | Jender dan Pengelolaan SDA, Kebijakan Pengelolaan SDA yang Inklusif, Pengelolaan Pengetahuan, Pengorganisasian Masyarakat
Berupaya memaksimalkan pengelolan potensi Sumber Daya Alam (SDA) lokal secara berkelanjutan di Kasepuhan Pasir Eurih, Rimbawan Muda Indonesia (RMI) melaksanakan pelatihan pertanian organik bagi para Perempuan dari 3 kampung di Desa Sindanglaya Lebak, Banten. Dengan...
oleh admins | Mar 21, 2017 | Advokasi Kebijakan, Kampanye Publik, Kebijakan Pengelolaan SDA yang Inklusif, Pengorganisasian Masyarakat
The people of Kasepuhan Karang, Lebak, Banten can now breathe a sigh of relief. The reason? The three-year fight to obtain recognition from the government regarding the rights to their indigenous forest has finally succeeded. After going through the verification and...
oleh admins | Feb 7, 2017 | Ekonomi Kerakyatan, Jender dan Pengelolaan SDA, Kebijakan Pengelolaan SDA yang Inklusif, Pengorganisasian Masyarakat
Tali Bambu merupakan kelompok pemuda di Kampung Ciwaluh, Desa Watesjaya, Kecamatan Cigombong, Bogor. Kelompok ini telah melakukan pengembangan ekowisata lebih dari 1 tahun, dengan memperkenalkan potensi-potensi sumber daya alam, seperti air terjun Ciawitali (lihat...