FESTIVAL HUTAN ADAT

Festival ini secara khusus akan menggaris-bawahi partisipasi generasi muda dalam pengelolaan hutan adat—untuk secara nyata memastikan terwujudnya jargon keberlanjutan “titipan anak incu” yang harus dimulai sejak hari ini. Pada kesempatan festival ini pula, diskusi tentang perempuan dan pengelolaan sumber daya alam akan dilaksanakan untuk member pemahaman kepada pengambil kebijakan dan masyarakat bahwa keterlibatan perempuan menjadi hal yang tidak lagi dapat …

Bahasa Konservasi pada Hulu dan Hilir Berbeda

Sumber: Kompas, 5 Desember 2017 (ISW) JAKARTA, KOMPAS Bahasa konservasi di hulu, yaitu perangkat pemerintahan di tapak bawah, dan di hilir, yaitu masyarakat adat, selama ini berbeda. Akibatnya, di lapangan kerap muncul konflik yang berujung penangkapan warga oleh pihak balai taman nasional dan dipidanakan ke kepolisian. Demikian salah satu hal yang mengemuka pada Diskusi Kelompok Terarah: “Paska Pengakuan: Mengurai Pengelolaan …

Program Peduli untuk Pemberdayaan Perempuan Kasepuhan Pasir Eurih

Berawal dari kesulitan memperoleh kebutuhan sayuran sehari-hari, perempuan-perempuan Kasepuhan Pasir Eurih berinisitaif membentuk kelompok tani untuk menanam sayur seperti tomat, cabai dan caisim, buncis dan terong. Hasil pertanian mereka dapat memenuhi pasokan sayur di kampung Pasir Eurih, serta dapat membantu kebutuhan ekonomi keluarga. Perubahan sederhana ini merupakan upaya dan semangat perempuan-perempuan Kasepuhan Pasir Eurih bersama pendampingan RMI melalui Program Peduli. …