oleh admins | Mar 5, 2023 | Kepemimpinan Perempuan dan Pemuda dalam PSDA, Regenerasi Pengelolaan SDA
Sarmani adalah laki-laki berusia 27 tahun yang sejak tahun 2018 bekerja sebagai perangkat desa Cirompang. Ia berasal dari keluarga petani, di mana kedua orang tuanya menggarap sawah di wilayah adat Kasepuhan Cirompang. Ia sempat berkuliah jurusan pertanian di salah...
oleh admins | Okt 20, 2022 | Kepemimpinan Perempuan dan Pemuda dalam PSDA, Pengorganisasian Masyarakat
Terhitung sudah berjalan tiga bulan, kegiatan yang berfokus untuk membersamai kemajuan penciptaan ruang-ruang inklusif lewat pemberdayaan perempuan, pemenuhan hak-hak disabilitas dan inklusi sosial serta penguatan masyarakat sipil di empat Masyarakat Adat Kasepuhan...
oleh admins | Agu 9, 2021 | Kampanye Publik, Kepemimpinan Perempuan dan Pemuda dalam PSDA, Regenerasi Pengelolaan SDA, Relawan
Sejak dahulu, dan sampai sekarang — Anak Muda terbukti secara nyata telah menunjukkan kontribusinya dengan mempelopori berbagai gerakan perubahan. Sejak dahulu, Anak Muda terbukti telah secara nyata menunjukkan kontribusinya dengan mempelopori berbagai...
oleh admins | Feb 16, 2021 | Advokasi Kebijakan, Kepemimpinan Perempuan dan Pemuda dalam PSDA
Keterlibatan generasi muda dan perempuan adat dalam Majelis Permusyawaratan Masyarakat Kasepuhan (MPMK) merupakan hal yang harus diapresiasi dan dikawal. Pasalnya, selama ini pemuda adat jarang dilibatkan dalam kegiatan adat, pengelolaan hutan, dan proses pengambilan...
oleh admins | Des 11, 2020 | Kepemimpinan Perempuan dan Pemuda dalam PSDA, Kerja RMI, Program, Regenerasi Pengelolaan SDA
Pada hari Sabtu dan Minggu (28-29 November 2020), RMI mengadakan pelatihan kepemimpinan di wilayah Masyarakat Adat Kasepuhan Pasir Eurih, Desa Sindanglaya, Kecamatan Sobang, Kabupaten Lebak, Provinsi Banten. Sejumlah 27 peserta, yang terdiri dari 11 orang pemuda...