oleh admins | Feb 16, 2021 | Advokasi Kebijakan, Kepemimpinan Perempuan dan Pemuda dalam PSDA
Keterlibatan generasi muda dan perempuan adat dalam Majelis Permusyawaratan Masyarakat Kasepuhan (MPMK) merupakan hal yang harus diapresiasi dan dikawal. Pasalnya, selama ini pemuda adat jarang dilibatkan dalam kegiatan adat, pengelolaan hutan, dan proses pengambilan...
oleh admins | Jan 11, 2021 | Tak Berkategori
Awal tahun 2021, sebuah pesan di aplikasi WhatsApp diterima RMI dari kawan-kawan Kasepuhan. Beritanya adalah bahwa perwakilan Kasepuhan Cibarani diundang hadir ke Jakarta dua hari lagi, tanggal 6 Januari 2021. Sebuah undangan juga dilampirkan dalam pesan ini, menyusul...
oleh admins | Jul 16, 2020 | Publikasi, Siaran Pers
Jakarta, 16 Juli 2020. Koalisi Hutan Adat mengirimkan surat penolakan pembahasan dan pengesahan RUU Cipta Kerja. Koalisi Hutan Adat terdiri dari duabelas Lembaga yang fokus mendorong pengakuan dan penetapan wilayah adat masyarakat hukum adat sesuai amanat konstitusi...
oleh admins | Mar 4, 2019 | Kebijakan Pengelolaan SDA yang Inklusif
Riungan Gede SABAKI XI LEBAK-Sabtu (02/03/19), Surat Keputusan (SK) penetapan Hutan Adat Kasepuhan Pasir Eurih sudah ditandatangani oleh Direktur Jenderal Perhutanan Sosial dan Kemitraan Lingkungan (PSKL). Hal tersebut disampaikan secara implisit oleh Kepala Sub...
oleh admins | Mar 4, 2019 | Kebijakan Pengelolaan SDA yang Inklusif
Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK), Ibu Siti Nurbaya Bakar menyampaikan sambutan di acara Riungan Gede SABAKI XI LEBAK-Minggu (03/03/18) Tujuh Surat Keputusan (SK) penetapan Hutan Adat sudah ditandatangani Diretur Jenderal Perhutanan Sosial dan Kemitraan...